Dalam pemakaian septic tank konvensional rembesan ataupun septic tank biotech diperlukan suatu enzim yang dapat meluruhkan atau menghancurkan tinja dengan cara penguraian tinja tersebut, supaya feses tersebut dapat terurai dengan sempurna. dalam pemakaian toilet kadang kadang kita lupa dengan memasukan desinfectan terlalu banyak kedalam septic tank, yang mengakibatkan bakteri pengurai tinja yang ada didalam septic tank tersebut mati dan proses penguraian tinja terganggu, olehkarena itu perlu dilakukan penambahan enzim septic tank yang akan membuat ekosistem septic tank tersebut normal kembali.
BUBUK BAKTERI PENGHANCUR TINJA
Reviewed by Anonim
on
18.06
Rating:

Tidak ada komentar: